Skip to main content

Posts

Featured

Sunscreen Untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat - Airnderm

Sebagai pemilik kulit kombinasi normal-berminyak dan berjerawat, aku tahu susahnya nyari sunscreen yang cocok dan nyaman dipakai. Kebanyakan sunscreen yang dijual di pasaran memiliki tekstur yang cukup oklusif yang ujung-ujungnya malah membuat wajah nampak kusam. Solusinya biasanya adalah mencari sunscreen yang teksturnya cenderung gel atau yang memakai physical UV Filter yang biasa disebut physical sunscreen.  Physical sunscreen ini biasanya cenderung memiliki tekstur yang agak kental dan mattifying tone-up finish, mirip seperti sunscreen yang sedang aku cobain di hampir 2 minggu terakhir ini; yakni Airnderm Sunscreen For Oily dan Acne Skin. Selain sunscreen, ada juga hydrating toner favorit banyak orang; Airnderm Hydrating Primer Toner dan juga Airnderm Aesthetic Moist Barrier. Ketiga rangkaian ini cocok sekali digunakan untuk kulit berminyak dan berjerawat, karena hidrasi dan efek calming -nya dapet banget, oil control -nya juga works . Kita bahas satu-satu yaa... AIRNDERM HYDRATIN

Latest Posts

RAY VANAV - Level Up Your Gua Sha Ritual Menggunakan Galvanic Ion

Hydrating Primer Toner dari Airnderm; Toner ter- ter- ter-

FAKTA DAN MITOS MINUMAN KOLAGEN

KIKUKO Body Mist - Body Sanitizer Dengan Signature Scent

Solusi Atasi Kulit Kepala Gatal dan Berminyak (Oily Scalp)

Atasi Masalah Rambut Rontok dengan Bahan Natural

Belajar Pakai Sunscreen Bareng Ema, Yuk!

Rekomendasi Ema: Sunscreen Untuk Pemula

Some By Mi - Super Matcha Pore Clean Clay Mask

Kenalan Sama Ema Ervita, Yuk!